Scroll untuk baca artikel
>hostidn
>hostidn
Android

Apa Itu Data Obb? dan Bagaimana Cara Memasangnya

×

Apa Itu Data Obb? dan Bagaimana Cara Memasangnya

Sebarkan artikel ini
obb game Apa Itu Data Obb? dan Bagaimana Cara Memasangnya

detaktekno, Android – Karena Banyak yang bingung tentang data obb pada aplikasi android sedikit tentang pengertian data obb mungkin pada kesulitan bermain game HD

untuk yang belum paham cukup di baca tulisan di bawah ini, jika yang sudah tau ga usah dibaca. hehehe

Data obb adalah data main dari suatu program, atau lebih kebanyakan dari suatu game agar suatu game bisa dijalankan

  • Contoh : Game Real Car Parking 2 (folder main ) com.genetic.realcarparking2

agar bisa di mainkan next di saat kita mengunduh suatu game pasti ada petunjuk cara install agar kita menaruh data di obb

  • Contoh : petunjuk umum: install apk > taruh data di android/obb )
Baca juga:  Cara Cek Sumber Foto dan Video Viral
Untuk yg Masih kurang paham penjelasannya seperti ini :

obb adalah nama folder yg lokasinya berada di dalam folder android, jadi di saat kita mengunduh suatu game dan petunjuknya mengatakan agar menaruh  data nya di obb

kita tinggal buka aja file manager ( contoh: xplore, root explorer, astro file manager, dan banyak lain ) 

  1. Pilih sd card ( kadang internal )
  2. Cari folder ANDROID >buka folder ANDROID
  3. Kalo sudah dibuka nanti ada dua folder ( folder data, sama folder obb )
  4. Nah kalo sudah ketemu folder obb’nya, kita tinggal paste disitu
  5. Kalo sudah finish (berhasil)
Baca juga:  Android 11 Versi Beta Sudah Bisa Diunduh, Ini Cara Updatenya

ingat, kalau tidak ada folder obb bisa bikin sendiri/tambahkan folder,

Gampang kan, kalo mau belajar pasti bisa!

Untuk Yang  masih bingung bisa di tanyakan lewat komentar, sekian Info tentang apa itu data obb dan penerapan nya di android semoga bermanfaat buat semua.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *